#Historical - Agresi Milliter II
MP3•Episode home
Manage episode 327421262 series 3266292
Content provided by PerspectivePodcastID. All podcast content including episodes, graphics, and podcast descriptions are uploaded and provided directly by PerspectivePodcastID or their podcast platform partner. If you believe someone is using your copyrighted work without your permission, you can follow the process outlined here https://ppacc.player.fm/legal.
Di penghujung agresi militer 1, belanda bersedia melakukan perundingan dengan indonesia yang dinamakan perundingan Renville. Perundingan Renville tersebut juga diawasi oleh Komite Tiga Negara(KTN) yang beranggotakan Australia,Belgia,Amerika Serikat. Pasca penandatanganan Perundingan Renville terjadi perdebatan antara kedua belah pihak yang pada akhir nya belanda melakukan agresi militer dengan mencoba melakukan kudeta wilayah di Yogyakarta. Sejarah ini tercatat dengan sebutan Agresi militer 2
…
continue reading
31 episodes